Skip to main content

Posts

Showing posts from August, 2013

Dzikir & Ibadah

Dzikir & Ibadah untuk Pahala Melimpah - 26 Amalan Ringan di Lidah Tapi Besar Manfaatnya Bacaan-bacaan dzikir dan amalan di bawah sangatlah ringan di lidah, tetapi pahalnya sangat besar! 1. Raih Pahala 1000 Kebaikan dalam Hitungan Menit Membaca "Subhanallah" ( سُبْحَانَ اللّهِ ) yang berarti "Maha Suci Allah" sebanyak 100 kali. Nabi Muhammad S.A.W bersabda:  "Apakah salah seorang diantara kamu tidak mampu mengerjakan seribu kebaikan pada setiap hari?. Salah seorang sahabat yang duduk bersama beliau bertanya : “ Bagaimana caranya salah seorang diantara kami dapat mengerjakan seribu kebaikan ?”. Beliau menjawab :”Membaca tasbih ( Subhanallah ) seratus kali dapat mendatangkan seribu kebaikan atau menghapus seribu dosa atau kesalahan”. (H.R. Muslim) 2. Salah Satu Harta Terpendam di Surga Memperbanyak ucapan "Laa Haula Wa Laa Quwwata Illaa Billaah" (لا حول ولا قوّۃ الا باللہ) yang artinya "tidak ada daya dan upay

faedah ayat kursi sumber 2

Arti Ayat Kursi - Rahasia, Khasiat, dan Keutamaannya Arti Ayat Kursi dan rahasia yang terkadung didalamnya, manfaat & khasiat serta keutamaan ayatul kursi. Untuk bacaan dalam bahasa latin dan tulisan arab disertai terjemahannya, silahkan baca do'a ayat kursi . Seperti yang kita ketahui ayat kursi adalah ayat yang paling agung di dalam al-Qur'an, membacanya memiliki keutamaan yang besar, ayat ini menjelaskan tentang keagungan kursi Allah SWT yang meliputi langit dan bumi. Bagi yang belum hapal dan ingin menghapalkan surat Al-Baqarah 255 ini, silahkan dengar dan simak dengan seksama bacaan ayat kursi berikut ini: Artinya : Allah tidak ada Tuhan melainkan Dia yang Maha Kekal lagi terus menerus mengurus makhlukNya, tidak mengantuk dan tidak tidur KepunyaanNya apa yang di langit dan di bumi. Siapakah yang dapat memberi syafa'at di sisi Allah tanpa izinNya? Allah mengetahui apa-apa yang di hadapan mereka dan di belakang meraka, dan mereka tidak mengeta

Faedah ayat kursi

  Mahfum ayat: Allah, tidak ada yang benar disembah hanya Dia yang Hidup dan Maha Kaya, tidak pernah ditimpa mengantuk dan tidak pernah tidor, bagin Nya sesuatu yang ada di langit dan di bumi, tidak ada yag boleh membri syafaat kecuali denga izin Nya. Ia maha mengetahui segala apa yang terjadi di hadapan mereka dan dibelakang mereka. Tidaklah mereka meliputi ilmunya sedikit jua kecuali yang dikehendakki Nya. Lebih luas kerusinya darilangit dam bumi. Tidak susah bagi Nya memelihara keduanya. Ia maha Tinggi dan maha Besar. [Allah! There is no god but He, the Living, the Self-subsisting, Eternal. No slumber can seize Him nor sleep. His are all things in the heavens and on earth. Who is there can intercede in His presence except as He permitteth? He knoweth what (appeareth to His creatures as) Before or After or Behind them. Nor shall they compass aught of His knowledge except as He willeth. His Throne doth extend over the heavens and the earth, and He feeleth no fatigue in guarding a